Berita daur ulang Ekonomi

MASYARAKAT PESISIR BANYUWANGI UBAH SAMPAH MENJADI BARANG BERNILAI

BINETNEWS, Sampah Selalu Menjadi Ancaman Besar Bagi Kelangsungan Ekosistem Lingkungan Dan Selalu Di Pandang Sebelah Mata. Apalagi Sampah Didaerah Pesisir Selain Merusak Alam, Juga Merusak Pemandangan. Demi Merubah Nilai Sampah-Sampah Yang Ada, Yayasan Eko Laku Lestari Migunani Berikan Pedampingan Serta Pelatihan Kepada Masyarakat Pesisir Banyuwangi Yang Berlokasi Di Pulau Santen, Sabtu (24/09/2022). Kegiatan Tersebut Di

Read More
Ekonomi

Capai 4,81 Persen Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Banyuwangi 2024

Pemkab Banyuwangi telah menyusun Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2024. Ini melalui penyampaian Nota Keuangan sidang paripurna di gedung DPRD Banyuwangi Kamis (9/11/2023).Diketahui proyeksi mencapai 4,81% naik sekitar 0,27% pertumbuhan Ekonomi Banyuwangi tahun 2024 mendatang. sebesar 4,54%. dibanding proyeksi tahun 2023 Dalam penyampaian Nota Keuangan RAPBD tahun 2024 tersebut, Wakil Bupati Banyuwangi Sugirah

Read More
bahan pangan Binet News Bisnis Ekonomi Keuangan Makanan

Omset Umkm Banyuwangi 2 Tahun Terakhir Merosot 74,8 Persen

Dua tahun telah berlalu sejak pandemi Covid-19 melanda, menghambat berbagai kegiatan sosial dan ekonomi. Dampaknya pun dirasakan oleh sektor industri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Banyuwangi. Selama pandemi, omset para pelaku UMKM di Kabupaten Banyuwangi mengalami penurunan drastis karena sepi pembeli. Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan Kabupaten Banyuwangi, Nanin Oktaviantie, mengatakan

Read More
Berita Ekonomi Keuangan

1.784 DATA PENERIMA BANSOS DIDUGA TERHAPUS, PEMDES TAK HADIR DALAM HEARING

Binetnews, Adanya dugaan terhapusnya data penerima Bansos kepada sejumlah keluarga penerima manfaat di Desa Jambewangi Kecamatan Sempu Kabupaten Banyuwangi, di gelar rapat dengar pendapat (hearing) bertempat di ruang rapat komisi 1 DPRD Banyuwangi, pada Rabu (28/09/2022). Sayangnya Hearing tersebut ditunda lantaran pihak pemerintah desa setempat tidak hadir. Ribuan data bantuan sosial di duga terhapus dengan

Read More
Berita Bisnis Ekonomi Makanan

STABILKAN HARGA PANGAN BULOG BANYUWANGI LAKUKAN OPERASI PASAR

Dalam Rangka Menjaga Kestabilan Harga Beras, Bulog Banyuwangi Melaksanakan Progam Ketersediaan Pasokan Dan Stabilisasi Harga (KPSH), Senin (26/09). Kegiatan Ini Dilakukan Sepanjang Tahun Sehingga Mampu Membantu Menjaga Kestabilan Harga Bahan Pokok Imbas Dari Kenaikan BBM. Sepanjang Tahun 2022, Terhitung Mulai Dari Awal Tahun Hingga Minggu Ke-3 September 2022 BULOG Cabang Banyuwangi Terus Menggelontorkan Beras KPSH

Read More
Bisnis Ekonomi pelatihan

Kompetisi Madani Entrepreneur Academy (MEA) 2022 Gebrak Dunia Wirausaha Muda

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) Bekerja Sama Dengan Micro Madani Institute (MMI) Memberikan Program Pelatihan Dan Kompetisi Kepada Seluruh Siswa-Siswi SMK Di Seluruh Indonesia Tentang Kewirausahaan Dalam Program Madani Entrepreneur Academy (MEA). Grand final MEA 2022 yang di gelar pada selasa 13 september melibatkan 5 kelompok yang berasal dari berbagai sekolah tingkat atas di jawa

Read More
Berita Ekonomi

NELAYAN WAJIB MILIKI SERTIFIKASI KELAIKAN KAPAL KETIKA HENDAK BELI BBM

BINETNEWS, Kementrian Perhubungan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Meliputi Kesyahbandaran Dan Otoritas Pelabuhan Kelas III Tanjung Wangi Banyuwangi, Kelas IV Probolinggo Dan Panarukan Gelar Pelaksanaan Program Padat Karya Dan Juga Memberikan Kemudahan Akses Bagi Nelayan Kecil Terutama Untuk Pengurusan Sertifikasi Kelaikan Kapal Atau Pas Kecil, Rabu (10/8) Lalu. Sertifikasi Tersebut Merupakan Syarat Pembelian BBM Bersubsidi Bagi

Read More
Berita Binet News Ekonomi

FESTIVAL PAKU BUMI SENI MENINGKATKAN EKONOMI MASYARAKAT BANYUWANGI

Pagelaran Festival Paku Bumi Atau Pakis Kuliner Bersih Unggul Menarik Hati Di Launching Pada Minggu, 27 Maret 2022. Kegiatan Ini Dilaksanakan Di Jl. Nuri, Tepatnya Depan Masjid Nuryasin Fatimah Kelurahan Pakis, Banyuwangi. Kegiatan Paku Bumi Dimulai Dengan Senam Sehat Bersama, Dilanjutkan Dengan Pertunjukan Berbagai Macam Seni, Tari, Serta Live Musik. Pembukaan Festival Ini Diawali Dengan

Read More
Aksi Berita Binet News Covid 19 Ekonomi Makanan vaksin

HARI JADI KE-2, KOKOON HOTEL GANDENG PPNI DAN POLRESTA BANYUWANGI GENJOT PERCEPATAN VAKSIN

Pada momen ulang tahun kedua Kokoon Hotel yang ke-2 bertepatan dengan perayaan Hari Jadi Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) yang ke-48, sebuah kegiatan istimewa digelar: vaksinasi massal. Inisiatif ini dijalankan dengan kerjasama antara Kokoon Hotel Banyuwangi dan Polresta Banyuwangi. Selain sebagai upaya percepatan penanganan COVID-19, kegiatan ini juga menjadi langkah nyata dalam mendukung perubahan status

Read More
Aksi Berita Binet News budidaya Ekonomi

HADIRKAN KOPI ORGANIK, PETANI BANYUWANGI DAPATKAN SERTIFIKAT UNI EROPA

Kabupaten Banyuwangi, selain terkenal dengan potensi pariwisatanya, juga dikenal sebagai penghasil kopi yang berkualitas. Kali ini, pertanian kopi yang berada di Kelurahan Gombengsari, Kecamatan Kalipuro, yang tergabung dalam Kelompok Tani Kopi Rejo, mendapat pengakuan melalui sertifikat dari Lembaga Sertifikasi Organik (LSO) sebagai produsen kopi organik. Dengan pengembangan organik ini, Poktan Kopi Rejo berhasil meraih dua

Read More